Nonton Piala Dunia 2014 Live TV Streaming
Menyaksikan siaran langsung Piala Dunia kini tidak harus melalui
layar kaca atau televisi konvensional. Tanpa kotak ajaib bernama
televisi pun, kita tetap bisa menyaksikan laga-laga seru yang tersaji
di pentas sepakbola terbesar sejagat itu. Live Streaming TV One dan ANTV Online, juga Mivo TV, menyediakan layanan untuk nonton siaran langsung Piala Dunia 2014 Brasil.
TV One dan ANTV
memang memberikan tayangan langsung dari layar kaca karena kedua
stasiun tv milik Bakrie Group ini adalah pemegang resmi hak siar
pertandingan Piala Dunia 2014 Brasil di Indonesia. Namun, TV One dan
ANTV juga menawarkan cara lain untuk tetap bisa menikmati tayangan
sepakbola Piala Dunia 2014, yaitu melalui online alias live steaming.
Begitupula dengan Mivo TV. Bahkan, Mivo TV merupakan situs khusus
yang menyediakan layanan televisi online dan bisa disaksikan tanpa
dipungut biaya langganan alias gratis. Anda hanya memerlukan koneksi
internet saja untuk bisa menyaksikan siaran langsung sepakbola Piala
Dunia 2014 melalui perangkat komputer, laptop, bahkan telephone genggam
alias hp. Menarik, bukan?
Jadi, Anda tidak perlu lagi harus memelototi televisi setiap saat
jika ingin menonton tayangan langsung sepakbola Piala Dunia 2014 dari
Brasil. Anda bisa dengan santai bermain komputer, laptop, smartphone,
atau perangkat yang mendukung lainnya, namun tidak lantas melewatkan
berbagai pertandingan seru yang tersaji di gelaran World Cup 2014.
Referensi:
http://mivo.com/
http://news.viva.co.id/streaming/antv
http://www.useetv.com/brazil/match
http://nobartv.com/
Home » nonton piala dunia online »
nonton tv online »
tv streaming piala dunia 2014
» Nonton Piala Dunia 2014 Live TV Streaming
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 Response to "Nonton Piala Dunia 2014 Live TV Streaming"
Posting Komentar